top of page

Radiologi

Radiologi adalah ilmu kedokteran untuk melihat bagian dalam tubuh manusia menggunakan pancaran atau radiasi gelombang,

baik gelombang elektromagnetik maupun gelombang mekanik. Frekuensi yang dipakai berbentuk sinar-x (X-ray) Ruangan yang digunakan adalah ruangan bebas radiasi.

 

Pembacaan hasil rontgen dan mammografi ditangani oleh dokter spesialis radiologi berpengalaman. Kini kami menggunakan Fuji Computed Radiography (FCR) untuk meningkatkan kualitas gambar rontgen. Dengan menggunakan FCR, kami dapat menghasilkan gambar X-ray secara digital dengan kualitas gambar lebih tajam. 

Rontgen : Untuk mendiagnosa kelainan pada organ tubuh seperti paru-paru, retak pada tulang.
Panoramic : Untuk mendiagnosa kelainan pada gigi dan rongga mulut.
Cephalometri : Untuk mendiagnosa kelainan rahang.
Mobile Rontgen : Alat rontgen berukuran kecil yang dapat dibawa ke tempat pasien, dioperasikan didalam bus yang dilindungi dengan timbal.

bottom of page